REGISTRASI API SIPSN adalah fasilitas pendaftaran bagi Institusi Pemerintah untuk mendapatkan akun terintegrasi agar dapat mengakses data SIPSN melalui API yang tersedia.
Mekanisme pendaftaran adalah sebagai berikut:
- Unduh dokumen registrasi Lengkapi dokumen dengan stempel basah dan tanda tangan pimpinan. Pindai/Scan langsung dari dokumen asli/berwarna (bukan fotocopy/hitam-putih).
- Kirimkan surat resmi instansi/lembaga ke Direktur Penanganan Sampah, Deputi Bidang Pengelolaan Sampah, Limbah dan B3, Kementerian Lingkungan Hidul dengan melampirkan dokumen registrasi tersebut
- Kirimkan juga surat dan lampiran tersebut ke email sipsn.adm@gmail.com.
- AKUN akan dikirimkan ke alamat email yang didaftarkan pada form registrasi jika seluruh isian lengkap dan dinyatakan valid oleh Admin SIPSN.
Tim SISPN Direktorat Penanganan Sampah